Berkurban pada hari raya Idul Adha dan hari-hari Tasyriq (11,12,13 Dzulhijjah) sangat dianjurkan atau sunnah muakkadah. Terlebih lagi dengan perayaan memotong hewan kurban yang merupakan sebuah amalan istimewa pada hari raya Idul Adha.
Anjuran menyembelih hewan kurban ditekankan kepada umat Islam...
Nuzulul Quran Terjadi pada 17 Ramadhan
Nuzulul Quran merupakan peristiwa penting yang terjadi pada 17 Ramadhan. Dahulu, saat genap berusia 40 tahun, Nabi Muhammad SAW diliputi rasa kekhawatiran. Rasulullah gelisah melihat sikap kaumnya yang semakin jahiliah atau disebut sebagai zaman...
Sahabat mari kita mengenal sedikit tentang Sejarah Al Quran. Sebagai umat Islam kita pasti sudah tahu bahwa Al-Qur’an (القرآن) merupakan kallam Allah Subhanahu wa ta'ala yang memiliki keistimewaan dari pada kitab-kitab lainnya. Tapi sudahkah kita mengetahui bagaimana sejarah diturunkannya...
Dari sisi anak, ditakdirkan menjadi yatim bukanlah hal yang mudah. Lalu, dari sisi orang dewasa sebagai pendamping anak yatim perlu adaptasi setelah ditinggalkan orang terkasih. Dibalik perjuangan mereka, tersimpan tegar dan getir yang luar biasa untuk terus menjadi yang...
Peristiwa Isra Miraj adalah kejadian yang luar biasa atau mu’jizat yang diberikan oleh ALLAH SWT kepada Nabi Muhammad SAW. Terdapat banyak hikmah serta ilmu yang luar biasa bagi orang yang merenunginya.
Peristiwa Isra’ disebutkan oleh ALLAH SWT dalam Al-Qur’an surat...
Semua orang pasti menginginkan masuk surga. Namun, untuk masuk surga tentu tidak mudah, ada banyak tantangan keimanan yang perlu kita hadapi. Kita bisa belajar dari kisah para sahabat Nabi Muhammad SAW yang dijamin Allah masuk surga. Mereka telah mengalami...
Siapa yang tahu tentang sejarah Nabi Muhammad SAW? Nabi Muhammad SAW adalah tokoh penting dalam sejarah agama Islam. Hingga saat ini umatnya di seluruh penjuru dunia mengagumi kisah nabi Muhammad SAW. Beliau adalah suri tauladan bagi umat muslim hingga...
Nabi Muhammad SAW merupakan utusan Allah SWT dan beliau sangatlah peduli, sayang, dan sangatlah mencintai umatnya. Maka, tatkala sebagai umat muslim haruslah dapat mengamalkan bacaan sholawat nabi sebagai wujud cinta kepada Allah SWT dan Nabi Muhammad SAW. Amalan ini...
Cuaca buruk sebagai pemicu banjir bandang mengingatkan kita pada rangkuman kisah Nabi Nuh AS dengan kapal besar yang mampu mengarungi derasnya banjir. Menurut para ulama, banjir bandang pertama dan terdahsyat di dunia tersebut terjadi selama 5-6 bulan.
Apabila Allah telah...
Sedekah menurut bahasa berasal dari kata "shidqoh" yang artinya benar. Nabi Muhammad menuturkan bahwa sedekah adalah perwujudan dan bukti keimanan seseorang, termasuk sedekah jariyah. Sedekah jariyah adalah amalan sedekah yang pahalanya tidak pernah putus.
Hadits sedekah jariyah diriwayatkan dari Abu...
Berkurban pada hari raya Idul Adha dan hari-hari Tasyriq (11,12,13 Dzulhijjah) sangat dianjurkan atau sunnah muakkadah. Terlebih lagi dengan perayaan...
Untuk tercapainya Ibadah Haji yang baik, sebagai umat muslim harus melaksanakan kewajiban-kewajiban dan persyaratannya. Syarat wajib yang harus dilakukan...