More
    ArtikelPuasaRamadhan

    Ramadhan

    Inilah 6 Makanan Favorit Rasulullah Selama Ramadhan

    Bulan Ramadhan merupakan suasana yang paling ditunggu umat muslim di dunia, termasuk Indonesia. Menjelang Ramadhan saja rasanya hati berdebar-debar seraya mengucapkan syukur bahwa kita masih bertemu bulan mulia. Selain bonus pahala yang berlipat ganda, tentunya Ramadhan jadi bulan untuk...

    Hikmah di Penghujung Ramadhan

    Bulan mulia telah berlalu, penghujung Ramadhan dengan segala keriuhannya juga sudah kita lewati. Sekarang, sudah berada di bulan Syawal. Namun tak mengapa penghujung Ramadhan kita jadikan refleksi kembali. Ada dua keriuhan saat di penghujung ramadhan. Keriuhan orang yang sibuk mengurusi...

    Hukum Mendengar Kultum Ramadhan dari Awal Hingga Akhir

    Kultum di bulan Ramadhan menjadi agenda rutin tahunan para khatib, penceramah dan da’i yang selalu disampaikan kepada jamaahnya. Mereka seakan-akan tidak pernah kehabisan tema untuk membahas kehidupan di bulan Ramadhan, mulai dari persoalan ibadah sehari-hari, fadhilah amal di bulan...

    Sudahkah Kita Menyambut Ramadhan dengan Gembira?

    Menyambut Ramadhan dengan gembira merupakan ekspresi yang lazim bagi  umat muslim di seluruh dunia. Ada banyak sekali keistimewaaan di bulan ini, karena Allah memberikan banyak keutamaan kepada hamba-hambanya, seperti ampunan, keberkahan, limpahan kebaikan dan lain sebagainya. Ramadhan semakin berjalan dengan...

    10 Minuman dan Makanan Khas Ramadhan

    Setiap berbuka puasa, Rasulullah menganjurkan untuk menyiapkan kurma dan air putih. Makanan khas Ramadhan ini terdapat dalam hadis Nabi Muhammad SAW, “Apabila kamu ingin berbuka, berbukalah dengan kurma. Jika tidak ada, minumlah air putih karena ia suci,” (HR. At-Tirmidzi). Selain itu,...

    10 Tips Sehat Saat Berpuasa di Bulan Ramadhan

    Marhaban ya ramadhan, marhaban ya syahra siyam Ramadhan sebentar lagi datang, sudah layaknya kita menyambut dengan bahagia dan suka cita. Berbagai kemuliaan ada di dalam bulan ini, semua muslim berbondong-bondong menyiapkan agar meraih kemuliaan itu. Namun semangat untuk meraih kemuliaan...

    Amalan 10 Hari Terakhir Bulan Ramadhan

    Amalan 10 Hari Sebelum Bulan Ramadhan Berakhir 10 hari terakhir bulan ramadhan sering disebut juga dengan malam Lailatul Qadar. Malam ini disebutkan dalam Al-Quran lebih baik dari malam seribu bulan. Quraish Shihab dalam buku Wawasan Al-Quran menegaskan  bahwa lailatul qadar...

    Ibu Tidak Berpuasa karena Khawatir terhadap Anak

    Ustadz, saya ingin bertanya, insyaallah saya ingin sekali berpuasa di bulan ramadhan yang akan datang tapi saya khawatir dengan kesehatan bayi saya akan terganggu. bagaimana ustadz ?
    spot_img
    Artikel Terbaru
    Setiap bulan zulhijah, gema takbir berkumandang di penjuru negeri mengiringi nuansa hari yang penuh penghambaan menuju derajat takwa. Umat...
    Stunting merupakan salah satu masalah kesehatan yang kini tengah menjadi perhatian serius di Indonesia. Stunting sendiri merupakan kondisi di...
    Pendidikan merupakan aspek yang sangat penting dalam kehidupan manusia. Selain sebagai jembatan menuju kesuksesan, pendidikan juga menjadi kunci untuk...
    Memiliki keluarga yang sakinah (tentram), mawaddah (penuh cinta), wa rahmah (dan penuh kasih sayang) tentu merupakan dambaan bagi kita...
    Membaca surat al-Kahfi pada hari Jumat, merupakan salah satu sunnah yang diajarkan oleh Rasulullah SAW. Bahkan, menghafalkan 10 ayat...
    spot_img