Perbedaan Antara Zakat Penghasilan dan Zakat Mal
Pertanyaan:
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Ustadz, saya masih bingung cara menghitung zakat mal, selama ini saya hanya menghitung zakat profesi 2,5% dari gaji bersih suami. kemudian saya hitung tabungan di bank bulan juli tahun lalu, setelah...
Pertanyaan:
Assalamu'alaikumwarahmatullahiwabarakatuh
Ustadz, mohon dijelaskan apa boleh dana zakat fitrah dipakai untuk membangun masjid atau musholla.Trimakasih, Ustadz.
Wassalamu'alaikumwarahmatullahiwabarakatuh
Dari Samsul Y
jawab:
Wa’alaikumsalamwarahmatullahiwabarakatuh
Semoga Allah swt senantiasa mencurahkan keberkahan-Nya kepada saudara dan keluarga.
Allah swt telah menetapkan orang-orang yang berhak menerima zakat, pada surah Attaubah ayat :...
Tentang Zakat untuk Orang Terlilit Hutang
Pertanyaan:
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakaatuh.
Pak saya mau menayakan apakah saudara-saudara kita yang terlilit rentenir itu
termasuk dhuafa? Sebab, banyak saudara kita yg terlilit hutang kepada rentenir terperosok menjadi PSK untuk membayar utang, itupun mereka cuman bisa bayar...
Sebagian orang beranggapan bahwa keutamaan ibadah puasa hanya berkaitan dengan perkara akhirat, seperti mendapatkan pahala hingga dijauhkan dari api...
Manusia sering kali mengalami pertentangan antara akal dan perasaan dalam perjalanan hidupnya. Al-Qur'an, sebagai kitab suci umat Islam, memberikan...