Kabar duka kembali menyelimuti tanah air. Pada 29 November 2021, putra dari K.H. Muhammad Arifin Ilham, yakni Muhammad Ameer Az Zikra, meninggal dunia karena sakit infeksi paru-paru dan liver. Semasa hidupnya, Ustadz Ameer Azzikra tekun mengisi tausiyah yang mengandung...
Yang berhak menerima sedekah, sebenarnya siapa saja? Apakah sama dengan 8 golongan mustahiq dari zakat atau berbeda. Lantas, bagaimanakah sedekah yang utama itu? Dengan terang-terangan atau sembunyi-sembunyi kah? Pertanyaan ini merupakan dasar yang perlu kita ketahui sebagai umat Islam...
Hadits Mafia TanahÂ
Perbuatan yang dilakukan oleh mafia tanah merupakan tindakan perampasan hak orang lain. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), merampas adalah perbuatan mengambil dengan paksaan. Dalam hadis, mafia tanah merampas tanah orang lain diancam dengan dikalungkan di lehernya...
Sedekah menurut bahasa berasal dari kata "shidqoh" yang artinya benar. Nabi Muhammad menuturkan bahwa sedekah adalah perwujudan dan bukti keimanan seseorang, termasuk sedekah jariyah. Sedekah jariyah adalah amalan sedekah yang pahalanya tidak pernah putus.
Hadits sedekah jariyah diriwayatkan dari Abu...
Pengertian dan Manfaat Zakat dan Infak
Zakat dan infak adalah bagian dari amal ibadah yang diperintahkan oleh Allah kepada seluruh umat Islam di dunia. Perbedaan zakat dan infak adalah terletak pada sifatnya wajib atau tidak dan orang-orang yang berhak menerimanya,...
Sahabat, apa yang kali pertama terpikirkan oleh kalian ketika mendengar kata wakaf? Apakah masih beranggapan bahwa wakaf adalah tanah makam atau bangunan masjid? Dan apa saja manfaat wakaf dan jenis-jenis wakaf? Mari simak ulasan berikut.
Salah satu ibadah yang amalannya...
Ibarat menanam hal baik sebelum menuai buahnya, begitu pula membuka pintu rezeki dengan sedekah. Agar kebaikan semakin banyak yang datang, maka kita perlu menanam benih kebaikan, salah satunya dengan sedekah.
Turunkanlah (datangkanlah) rezekimu (dari Allah) dengan mengeluarkan sedekah (HR. Al-Baihaqi)
Hadist...
“Sedekah itu dapat menghapus dosa sebagaimana air itu memadamkan api“ (HR. At-Tirmidzi)
Sebagai manusia tentu kita tak luput dari dosa. Tiap hari jika kita tafakuri banyak hal yang mungkin berdosa namun kita anggap sebagai hal biasa. Kita banyak meremehkan dosa...
Oleh Ustadz Ahmad Shonhaji
Sahabat sekalian, zakat adalah perintah Allah untuk menjaga umatnya dalam mengelola harta. Manusia diperintah untuk menyisihkan sebagia harta yang dimilikinya untuk disampaikan kepada yang berhak. Lalu, siapa saja yang berhak menerima zakat?
Selama ini dalam zakat ada...